Tuesday, April 28, 2009

Flu Babi Mengancam Dunia

Virus flu babi atau nama kerennya swine flu akhir-akhir ini menjadi wacana publik dimana-mana. Setelah dihantam dengan virus flu burung kini dihadapkan lagi virus yang tak kalah mematikannya yaitu virus flu babi. Saya juga belum tahu apakah di Indonesia juga sudah ada yang terjangkit. Yang aku tahu, penyakit ini menjadi wacana publik yang asal mulanya dari negara Meksiko. Sudah ribuan orang di negara latin tersebut yang terjangkit dan sekitar 80an sudah meninggal akibat virus swine flu ini.

Virus ini (flu babi) bisa menyebar dengan cepat karena tidak ada seorang pun yang mempunyai kekebalan alami dari virus ini.

Saya jadi teringat pesan Nabi Muhammad kepada umatnya bahwa jangan sekali-sekali mendekati seekor babi apalagi memakannya. Hewan itu najis menurut ajaran Islam. Hehehe. Mudah-mudahan di Indonesia tidak tersebar virus mematikan itu. Amin, mari kita selalu hidup dalam lingkungan yang bersih dan sehat. Agar tidak gampang terkena penyakit.


No comments:

Post a Comment