Wednesday, January 12, 2011

Jadwal SNMPTN 2011

Jadwal SNMPTN 2011 

Ada kabar gembira, buat adek-adek yang akan mengikuti Ujian SNMPTN 2011, pasalnya menurut Peraturan Menteri Pendidikan Nasional (Permendiknas) Nomor 34 Tahun 2010 tentang Pola Penerimaan Mahasiswa Baru Program Sarjana pada Perguruan Tinggi dinyatakan pola seleksi nasional ditambah dengan jalur undangan berdasarkan penjaringan prestasi akademik.

Dari pantauan penulis di situs tribunkaltim.co.id, Sekurang-kurangnya 60 persen dari bangku kuliah yang tersedia untuk setiap program studi diseleksi melalui pola seleksi nasional.

Adapun Jadwal SNMPTN 2011 melalui jalur undangan, pendaftaran mulai 1 Februari-12 Maret 2011, pengumuman hasil 18 Mei 2011, dua hari setelah ujian nasional diumumkan.

Khusus untuk Jalur SNMPTN 2010, Jadwal pelaksanaan jalur tertulis direncanakan pada Selasa, 31 Mei 2011 meliputi tes potensi akademik dan tes bidang studi dasar dan Rabu, 1 Juni 2011 meliputi masing-masing tes bidang studi IPA dan IPS. Kemudian, jadwal ujian keterampilan dilaksanakan pada 3 dan 4 Juni 2011.

No comments:

Post a Comment