Grand Livina Highway Star. Nissan kembali meluncurkan varian terbarunya dari grand livina yang kita tau masih menjadi unjung tombak nissan indonesia dalam pangsa persaingan mobil keluarga, nisaan grand livina dalam segi kenyamanan dan harga masih tergolong sangat kompetitif maka dari itu banyak pengguna atau keluarga indonesia menyukai jenis varian ini. untuk Harga New Nissan Grand Livina Highway Star ini dipasarkan dengan harga on the road Jakarta mulai dari tipe 1.5 M/T Rp 200,1 juta, tipe 1.5 A/T Rp 210,1 juta, tipe 1.8 M/T Rp 233,4 juta dan tipe 1.8 A/T Rp 240,7 juta.
New Nissan Grand Livina Highway Star 1.5 1.8 Spesifikasi. Penyempurnaan pada interior dilakukan dengan mengganti warna beige (krem) menjadi black (hitam). Speedometer kini berwarna dasar putih (kecuali tipe SV), membuat visibilitas semakin jelas.
Sementara pada elemen eksterior, desain New Nissan Grand Livina semakin stylish dengan desain grille dan alloy wheel yang baru.
"Dengan tetap mengutamakan desain yang stylish, kenyamanan, dan konsumsi bahan bakar yang irit, kini kami hadirkan New Nissan Grand Livina Highway Star yang tampil lebih segar dan sporty," kata Takayuki Kimura, President Director PT Nissan Motor Indonesia saat peluncuran, Kamis (10/2/2011). semoga dengan semakin banyaknya jenis mobil di indonesia membuat banyak pengguna mobil semakin senang karena semakin banyak pilihan untuk memiliki mobil keluarga yang nyaman dan harganya kompetitif. berita terbaru mengucapkan selamat siang untuk anda semua.
No comments:
Post a Comment