Apa teman-teman pernah mengalami hal ini?, saya memang sudah pernah membahas apa yang mempengaruhi naiknya pagerank dan cara meningkatkan pagerank pada blog. Udah susah naikinnya, eh turunnya gampang bener!!! .
Tapi ada cara untuk mengatasi pagerank yang turun karena suatu blog di beri sanksi oleh google ini. Langsung aja ah, mata dah ngantuk bener...ditambah hati pilu karena pagerank turun huhuhu...
Pertama-tama kamu harus mengetahui apa penyebab pagerank blog kamu itu turun. Jawab pertanyaan di bawah ini:
1. Apa kamu mengikuti program pay per post?.
2. Apa kamu menggunakan "dofollow"?
3. Apa kamu terlalu banyak memasang link di dalam postingan kamu?
4. apa kamu mengikuti program jualan link?
5. Apa kamu menggunakan keyword yang berlebihan?
Pilih jawaban di atas, melalui analisa sebelum pagerank blog kamu turun.
Apabila kamu sudah menemukan penyebab dari turunnya pagerank kamu tadi, silahkan benarkan dulu. Jika sudah lakukan Request reconsideration. Artinya meminta google untuk meninjau ulang tentang sanksi yang telah mereka berikan.
Caranya masuk pada account google webmaste kamu. Nih linknya, Jika kamu sudah login. Pada bagian kanan dari account kamu, kamu akan melihat tulisan :
Talk to Google
Report spam in our index
Report paid links
Request reconsideration
Download data for all sites
Pilih Request reconsideration, lalu centang kotak yang ada. Masukkan penjelasan akan permintaan peninjauan ulang kamu pada kolom yang berada di bawah. Tentu harus menggunakan bahasa inggris. Jelaskan alasan kamu untuk meminta pengembalian pagerank seperti semula.
Bila dikabulkan, biasanya pagerank akan kembali seperti semula dan kadang-kadang meningkat dari awal sebelum diberi sanksi.
Duh mudah-mudahan blog bang arie cepat di nikahi kembali, huhuhu...sedih dah. Salam bang arie...
No comments:
Post a Comment