Wednesday, June 1, 2011

Tips Mengecilkan Perut Setelah Melahirkan

Tips Mengecilkan Perut Setelah Melahirkan Bagi anda para wanita yang sudah berkeluarga pasti nanti akan mengalami maslah dengan yang namanya perut buncit, setelah melahirkan biasanya perut wanita itu menjadi besar dan tidak bagus maka dari itu ada cara mengecilkan perut setelah melahirkan, salah satunya adalah olah raga teratur apa saja olahraga itu adalah joging pagi hari secara teratur, itu yang pertama cara mengecilkan perut.

selanjutnya pasti berhubungan dengan yang namanya berat badan ada juga cara cepat menurunkan berat badan sama seperti mengecilkan perut adalah dengan lari pagi secara rutin dan konsisten, sesekali anda juga melakukan sprint atau lari cepat itu yang paling efektif dalam membakar lemak yang ada diperut. Kemudian adalah dengan melakukan sit up ringan dan juga senam itu tambahan yang penting juga dalam rangka mengecilkan perut.

Yang terakhir anda harus menjaga pola makan dan pola tidur makanlah makanan yang mengandung 4 sehat 5 sempurna setiap hari karena tanpa makanan olah raga anda akan membuat anda menjadi sakit. Tidak kalah pentingnya adalah tips merawat vagina anda dengan begitu tidak sia-sia anda melakukan olah raga dan organ wanita anda juga sehat, info lainnya ada di halaman lain. selamat mencoba.

No comments:

Post a Comment